bismillahirrahmanirrahim, Maju mundur setiap kali gue mau memulai menuliskan tentang objek wisata Bandung yang satu ini. Tentang kunjungan gue ke Curug Cimahi di bulan November 2019 lalu. Kunjungan yang sebenarnya sangat sangat menyenangkan. Tapi setiap kali teringat kalau hari itu juga merupakan hari terakhir kalinya gue bertemu dengan Mamih, lagi-lagi air mata gue mulai menggenang, …
